Jumat, 08 April 2011

KATA MUTIARA BAHASA INGGRIS

Dig a well before you become thirsty.
Galilah sumur sebelum Anda merasa haus.

Ideas are only seeds, to pick the crops needs perspiration.
Gagasan-gagasan hanyalah bibit, menuai hasilnya membutuhkan keringat.

Laziness makes a man so slow that poverty soon overtake him.
Kemalasan membuat seseorang begitu lamban sehingga kemiskinan segera menyusul.

Knowledge and skills are tools, the workman is character.
Pengetahuan dan keterampilan adalah alat, yang menentukan sukses adalah tabiat.

The man who says he never has time is the laziest man.(Lichtenberg)
Orang yang mengatakan tidak punya waktu adalah orang yang pemalas.(Lichterberg)

A good book is great friend
Buku yang bermanfaat merupakan teman yang berarti

A help in sincerity is not a hope repay
Pertolongan yang tulus tidak akan mengharapakan imbalan kembali

Better late than never
Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali

if you can't say good words of a person, don't say bad ones
jika anda tidak dapat berkata baik tentang diri seseorang, janganlah
yang buruk anda katakana

Orang-orang yang hebat mendiskusikan ide-ide, orang-orang biasa-biasa saja mendiskusikan situasi, orang-orang hidupnya susah akan cenderung membicarakan tentang kekurangan orang lain.
Great minds discuss ideas, average minds discuss events, small minds discuss people.
Hyman Rickover

Agama tanpa ilmu adalah buta. Ilmu tanpa agama adalah lumpuh.
Religion without science is blind. Science without religion is paralyzed.
Albert Einstein

Beri saya seekor ikan dan saya makan selama satu hari. Ajari saya memancing dan saya akan makan seumur hidup.
Give me a fish and I eat for a day. Teach me to fish and I eat for a lifetime.
Peribahasa Cina

A friend in need is a friend indeed

A little knowledge is a dangerous thing
A little learning is a dangerous thing

• Experience is the best teacher
o Pengalaman adalah guru terbaik


• Give a man a fish and you feed him for a day. Teach a man to fish and you feed him for a lifetime.
o Berikan seseorang ikan dan kamu memberinya makan untuk satu hari. Ajarkan seseorang memancing dan kamu memberinya makan selamanya
He that is master of himself will soon be master of others.
Seorang yang menguasai dirinya sendiri akan segera menguasai orang lain


• It's better to give than to receive.
• Lebih baik memberi daripada menerima.
• It's no use crying over spilt milk.
• Tidak ada gunanya menyesali apa yang telah terjadi.
It's the empty can that makes the most noise.
• Seseorang yang banyak bicara biasanya tidak berilmu.
Jika anda ingin melihat masa lalu, lihat keadaan anda sekarang. Jika anda ingin mengetahui masa depan - lihat tindakan anda sekarang.
If you want to know your past, look into your present conditions. If you want to know your future -- look into your present actions.
Peribahasa Cina

Saya dengar dan saya lupa. Saya lihat dan saya ingat. Saya melakukan dan saya mengerti.
I hear and I forget. I see and I remember. I do and I understand.
Peribahasa Cina

Berbicara tanpa berpikir seperti menembak tanpa membidik.
To talk without thinking is to shoot without aiming.
Peribahasa Inggris

Knowledge is a treasure, but practice is the key to it.
Ilmu pengetahuan adalah harta karun tetapi latihan adalah kunci pembukanya

• Make hay while the sun shines.
• Kerjakan sesuatu saat waktuknya memungkinkan.
• Many hands make light work.
• Sesuatu yang dikerjakan bersama-sama akan lebih ringan.
• More haste, less speed
• Kerjakan sesuatu dengan cepat, bukan terburu-buru.
Jika saya mencoba menjadi seperti dia, siapa yang akan mencoba menjadi seperti saya?
If I try to be like him, who will be like me?
Peribahasa Yahudi

The future depends on what we do in the present.
Masa depan tergantung pada apa yang kita lakukan saat ini.
Mahatma Gandhi

Tujuh hal yang akan menghancurkan kita:
• Kekayaan tanpa kerja
• Pengetahuan tanpa karakter
• Bisnis tanpa moralitas
• Ilmu pengetahuan tanpa kemanusiaan
• Ibadah tanpa pengorbanan
• Politik tanpa prinsip

Visi tanpa aksi seperti mimpi di siang bolong. Aksi tanpa visi adalah mimpi buruk.
Vision without action is a daydream. Action without vision is a nightmare.
Peribahasa Jepang

Dengan belajar anda akan mengajar, dengan mengajar anda akan belajar.
By learning you will teach, by teaching you will learn.
Peribahasa Latin

Jika pencuri terlihat sedang mencuri, Ia mengatakan bahwa ia sedang bercanda, tetapi jika tidak terlihat, ia mencuri.
When the thief is seen stealing, he says he is joking; but when the thief is not seen, he steals.
Peribahasa Jerman

Tidak ada komentar:

Posting Komentar